Perlengkapan Apa Saja yang Harus Dibawa Ketika Umroh?

Barang yang boleh dan tidak boleh dibawa ke dalam pesawat
11 / 100

Dalam perjalanan umroh ke tanah suci, calon jemaah harus sudah mengetahui apa saja yang harus diperhatikan dalam bawaan barangnya, baik yang harus dibawa maupun barang yang tidak boleh dibawa di dalam koper atau tasnya.

Perlengkapan yang Sebaiknya Dibawa:

  1. Dokumen penting, seperti KTP, foto copy KK, foto copy buku nikah.
  2. Mukena salin.
  3. Al-Qur’an.
  4. Buku bacaan penting untuk perjalanan umroh.
  5. Pakaian ihram.
  6. Obat-obatan bagi yang memiliki penyakit terentu dengan dosis 10 hari. Dan obat-obatan ringan, seperti obat masuk angin, antimo, sakit kepala, balsam.
  7. Peralatan mandi.
  8. Tas Kecil (untuk pergi keluar hotel membawa barang-barang berharga).
  9. Alas kaki dan kaos kaki.
  10. Pembalut dan pantyliner (khusus wanita).
  11. Masker dan Kacamata hitam.
  12. Baju sehari-hari. Menyerap keringat dan tidak tebal (kondisi cuaca panas).
  13. Pakaian dalam. Untuk pakaian dalam saat ihram bisa pesan pakaian dalam khusus ihram di market place online).

Makanan yang Perlu Dihindari:

1. Tidak banyak minum air es.
2. Tidak minum kafein (kopi, soda/coca cola, teh) sebelum masuk masjidil haram atau naik bis dalam perjalanan jauh untuk menghindari sering buang air kecil, disamping kamar kecil jauh jaraknya, juga dapat merepotkan.
3. Imbangi dengan makan buah-buahan dan vitamin C.

Barang yang Tidak Boleh Dibawa ke Dalam Pesawat:

1. Cairan, aerosol, dan gel.
2. Senjata: senjata api, senjata tajam, termasuk replikanya.
3. Powerbank.
4. Barang yang mudah meledak atau terbakar.
5. Benda yang dapat melukai.
6. Produk hewan (dairy).
7. Benda-benda atau makanan berbau tajam.
8. Tanaman hidup dan produk tanaman.

Dokumen yang Harus Dibawa Ketika Umroh:

1. KTP.
2. Foto copy KK.
3. Foto copy buku nikah.

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

FOLLOW US ON
Facebook
Pinterest
WhatsApp
LinkedIn
Twitter